
OTOJURNALISME.COM adalah portal berita otomotif pertama di Indonesia yang mengkolaborasikan konten JURNALISTIK dan ulasan para KOLUMNIS yang expert di bidang otomotif
Telp: 021-22701245
email: [email protected]
Foto : Yadi Ismulyadi
Otojurnalisme - Kecelakaan di tol Purbaleunyi, Purwakarta, Jawa Barat, Senin (2/9/2019).
Insident ini bermula ketika sebuah dump truck oleng lalu terguling hingga tertabrak oleh kendaraan lain di belakangnya.
Kemudian kendaraan lain paling belakang menabrak mobil di depannya hingga tabrakan beruntun pun terjadi.
"Namun untuk penyebab pastinya, nanti kami akan sampaikan setelah penyelidikan," kata Kapolda Jawa Barat Irjen Rudy Sufahriadi
Ia menyebutkan sedikitnya 4 kendaraan terbakar aibat kecelakaan tersebut.
Namun kini api telah dipadamkan, dan mobil-mobl telah dipinggirkan ke area lapang di sekitar kejadian.
Kecelakaan beruntun terjadi di Tol Purbaleunyi Km 91.
Hingga kini korban tewas berjumlah 6 orang dan luka puluhan orang.
Sejumlah korban dibawa ke RSUD Purwakarta, RS Thamrin dan RS Siloam.
Video
Top Artikel Jurnalis
Top Artikel Kolumnis